H-4 Musorprov NPCI Kaltim 2023, Jadi Ajang Silaturahmi Pegiat Olahraga Difabel

Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) National Paralympic Committee of Indonesia (NPCI) Kaltim akan digelar pada 2-3 September 2023 mendatang. Musorprov tersebut rencananya akan dihelat di Hotel Pasific Balikpapan dan menjadi momen penting bagi penggiat olahraga di Kalimantan Timur. Kabar gembira ini disampaikan Ketua Panitia Pelaksana (OC) Musprov NPCI Kaltim, Zainal Arifin. Read more…

Pelaksanaan Musorprov NPCI Kaltim 2023 Diundur September

BALIKPAPAN – Pelaksanaan Musyawarah Provinsi* (Musorprov) Nasional Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kaltim 2023 sedianya berlangsung 25-26 Agustus 2023 diundurkan menjadi 2-3 September 2023. Hal ini diputuskan dalam rapat koordinasi panitia pada, Sabtu (19/8/2023) di Sekretariat NPCI Kalimantan Timur, Jalan Beler, Balikpapan.Rakor panitia dimulai pukul 11.00 hingga 14.00 Wita dihadiri Ketua Read more…

Zainal Arifin Dipercaya Jadi Ketua Panitia Musorprov NPCI Kaltim Tahun 2023

SAMARINDA – Tepat menjelang berakhirnya masa kepemimpinan Ketua Umum National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kaltim pada 13 September 2023, NPCI telah mengambil langkah maju dengan mengumumkan jadwal Musyawarah Organisasi Provinsi (Musorprov) yang dijadwalkan berlangsung pada 25-26 Agustus 2023. Pengumuman ini datang setelah hasil rapat pengurus yang digelar pada hari Kamis Read more…

NPCI Kaltim dan Dispora Kaltim Lepas Atlet Pepapernas 2023 di Palembang

BALIKPAPAN – Sebanyak 20 atlet parlympic pelajar dan 8 Official diberangkatkan ke Palembang Provinsi Sumatera Utara untuk mengikuti ajang Pekan Paralympic Pelajar Nasional (Pepapernas) tahun 2023. Pelepasan atlet dan official tersebut dihadiri Ketua National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Provinsi Kalimantan Timur Suharyanto dan Kepala Dispora Provinsi Kaltim Agus Hari Kesuma Read more…

Dispora Kutai Kartanegara Cari Bibit Atlet Paralympic

TENGGARONG – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kukar mendata dan sosialisasi ke kecamatan-kecamatan terkait pembinaan prestasi olahraga. Dispora bekerja sama dengan National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kukar untuk mencari bibit atlet paralympic. Hal ini disampaikan Kadispora Kukar Aji Ali Husni kepada media ini kemarin. Dispora juga membina bakat dan menumbuhkan semangat Read more…

Muhammad Ali Terpilih Jadi Ketua NPCI Samarinda pada Musorkotlub

SAMARINDA – National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kota Samarinda gelar Musyawarah Olahraga Kota Luar Biasa (Musorkotlub), Rabu (28/12/2022). Pada kegiatan musyawarah di rumah jabatan Wakil Gubernur Kaltim, Jalan Milono Kota Samarinda itu, Muhammad Ali terpilih menjadi Ketua NPCI Samarinda. Dirinya terpilih nahkodai NPCI Samarinda berdahasarkan hasil voting dengan menangkan 28 Read more…

Gubernur Kaltim Serahkan Bonus Atlet Kaltim Peraih Medali pada PON XX dan Peparnas XVI Papua Tahun 2021

SAMARINDA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) serahkan bonus atlet peraih medali di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX dan Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI Papua Tahun 2021. Bonus kepada para atlet berprestasi tersebut diserahkan langsung oleh Gubernur Kaltim, Isran Noor di Pendopo Odah Etam, Komplek Kantor Gubernur Kaltim, Kota Read more…

6 Atlet NPCI Wakili Bontang di Haornas Kaltim 2022, Target Sapu Bersih Medali

BONTANG – Sebanyak 6 Atlet Penyandang Disabilitas mewakili Kota Bontang dalam rangka Hari Olah Raga Nasional (Haornas) 2022 di Balikpapan.  Ketua National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kota Bontang Iwan Purnomo mengatakan, atlet yang diturunkan diantara dua orang Tuna Rungu, dua orang Tuna Daksa, dan Dua orang Tuna Netra.  Pelaksanaan lomba Read more…

Wagub Kaltim Janjikan Bonus Sama Atlet Peparnas dan PON di Papua

SAMARINDA – Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Timur Hadi Mulyadi menjanjikan pemberian bonus yang sama antara atlet berprestasi pada Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI Papua dan atlet berprestasi pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua. Menurut Hadi, Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur memberikan apresiasi yang tinggi kepada para atlet Peparnas yang berhasil Read more…